- Komputer adalah serangkaian ataupun sekelompok mesin elektronik yang terdiri dari ribuan bahkan jutaan komponen yang dapat saling bekerja sama dan untuk meringankan pekerjaan manusia, contoh : Microcomputer (PC), Midrange computer, Mainframe computer
- Software(perangkat lunak) : sekumpulan data elektronik yang disimpan oleh komputer itu dapat berupa program atau instruksi yang akan menjalankan suatu perintah, contoh : Winzip, microsoft office, adobe photo shop, dll
- Hardware(perangkat keras) : salah satu komponen dari sebuah komputer yang sifat alat nya bisa dilihat dan diraba secara langsung atau yang berbentuk nyata, yang berfungsi untuk mendukung proses komputerisasi, contoh : RAM, monitor, harddisk, dll
- Brainware : merupakan perangkat akal atau orang yang dapat mengopersikan komputer, contoh : System Analyst, Programmer, Operator
- sistem operasi: sekumpulan perintah dasar yang berperan untuk menjalankan dan mengoperasikan komputer ,contoh :android, Windows,Unix,Linux
- Booting : proses untuk menghidupkan komputer sampai sistem operasi mengambil alih proses, cotoh : Cold Booting,Warm Booting
- Warmbooting : menghidupkan komputer ketika komputer dalam keadaan hidup, yaitu dengan merestart, menekan tombol Ctrl+Alt+Del, atau dengan menekan tombol reset pada CPU
- Coldbooting : menghidupkan komputer ketika komputer dalam keadaan mati, dengan menekan tombol power.
- ASCII (American Standard Code For Information Interchange) : merupakan kode standar yang digunakan dalam pertukaran informasi pada Komputer, contoh : abjad (A..Z), numerik (0..9), karakter khusus (~!@#$%^&*()_+?:”{})
- bilangan biner : salah satu sistem bilangan yang digunakan pada komputer / bit terdiri dari angka 0 dan 1 ,agar bisa saling berkomunikasi antar komponen (hardware) maupun antar sesama komputer dengan bahasa mesin, contoh : suatu file yang berukuran 1MB (Mega Byte). Apabila 1 Byte= 8 bit, berarti file tersebut tersusun atas beratus-ratus bit menjadi sebuah file tersebut.
- Turn off : me-mati-kan Windows secara prosedur (style clasic)
- Shut down : keluar dari system operasi atau memberhentikan seluruh proses yang ada dan mematikan monitor dan machine
- ENIAC(Electronic Numerical Integrator And Computer) : komputer elektronik penuh pertama yang didesain agar mampu diprogram ulang dengan cara mengatur ulang kabelnya agar dapat menyelesaikan segala jenis masalah perhitungan
- Sistem : kumpulan dari elemen-elemen computer (hardware, software, brainware) yang saling berhubungan (terintegrasi) dan saling berinteraksi untuk melakukan pengolahan data dengan tujuan menghasilkan informasi sesuai dengan yang diharapkan
Jumat, 10 Mei 2013
Istilah dalam Pengetahuan Teknologi Informatika
Istilah-istilah dalam Pengetahuan Teknologi Informatika
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar